Pentingnya penerapan sistem keamanan pangan di industri Pangan

Mengapa diperlukan penerapan sistem keamanan pangan di industri Pangan ?

Setelah Membahas tentang system manajemen Food Safety Sistem Manajemen Kemanana Pangan ISO 22000 : 2018, kini kami akan uraikan beberapa manfaat yang perusahaan dapatkan jika menerapkan system manajemen Food Safety Sistem Manajemen Kemanana Pangan ISO 22000 : 2018.

Berkembangnya teknologi dan industry pangan yang terjadi beberapa tahun terahir salah satu contoh gampangnya yaitu kemajuan teknologi IT berbasis Aplikasi yang dengan mudah orang mendapatkan produk makanan/minuman tanpa melihat tempat dan prosesnya mendorong kesadaran masyarakat akan arti pentingnya sebuah keamanan dan higienis sebuah produk makanan/minuman.

Sistem manajemen keamanan pangan ini sangat diperlukan untuk industri pangan. sistem manajemen keamanan pangan tidak hanya dikhususkan pada produk pangan yang di konsumsi manusia.

Namun sistem manajemen keamanan pangan berlaku juga pada produk yang digunakan untuk hewan dan tumbuhan, bahkan tidak hanya berlaku pada produknya saja namun juga berlaku pada packagingnya guna menjamin tidak ada kontaminasi terhadap isi atau produk didalam yang bisa berdampak negative pada saat dikonsumsi.

Manfaat penerapan sistem keamanan pangan di industri Pangan ?

Berikut ini Manfaat yang didapat ketika menerapkan Sistem Manajemen Keamanan Pangan, diantaranya adalah :

  1. Proses Terkontrol dan Terkendali
  2. Mencegah kontaminasi produk, pencampuran dan kesalahan
  3. Mampu telusur seluruh rangkain proses (untuk memudahkan pencarian bukti proses apabila terjadi komplain/ ketidaksesuain proses)
  4. Menjamin keamanan produk yang dihasilkan industri
  5. Meningkatkan kepercayaan dan kepuasan pelanggan / Pihak III/ Pemerintah
  6. Meningkatkan produktivitas dan efisiensi organisasi
  7. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia (tingkat ketelitian karyawan)
  8. Menjamin sistem perbaikan yang berkesinambungan
  9. Sebagai media untuk pengambilan keputusan yang faktual
  10. Menurunkan faktor resiko terhadap produk yang dihasilkan (meningkatkan keamanan produk)

JASA KONSULTAN MANAJEMEN FOOD SAFETY YANG BERPENGALAMAN 

Konsultan ISO 22000PT. Arya Sentra Solusindo ( Aryasentra Consulting divisi ISO ) perusahaan  Jasa Konsultan manajemen Food Safety siap membantu perusahaan pangan dalam menerapkan system manajemen Food Safety

Aryasentra Consulting didukung tenaga ahli berpengalaman/ konsultan dan telah banyak dipercaya oleh organisasi pemerintah maupun swasta dalam mendevelop dan mengembangkan system Food Safety manajemen guna keamanan produk pangan serta meningkatkan kinerja organisasi.

JAMINAN YANG DIBERIKAN OLEH JASA KONSULTAN FOOD SAFETY

Sebagai bentuk Profesionalisme dan komitmen Aryasentra Consulting dalam menjamin Client lulus sertifikasi Food Safety,  Aryasentra Consulting memberikan JAMINAN KELULUSAN & MONEYBACK GUARANTEE yang tertuang dalam kontrak kerja.

INFORMASI TENTANG JASA KONSULTAN FOOD SAFETY

Untuk informasi dan bantuan lebih lanjut  Jasa Konsultan Food Safety   bisa menghubungi

Aryasentra Consulting Div. ISO:

Telp : 021-39731959 HP./WA : 0812 9311 1959

untuk mengetahui Bagaimana tahapan penerepan sistem manajemen keamanan pangan? silahkan KLIK DISINI